Rapat Rutin Kelurahan Sukosari Bulan Agustus
Madiun_kelsukosari
Telah berlangsung rapat rutin bertempat di jl. Basuki Rahmad gedung kel.sukosari yang dihadiri oleh Ketua RT/RW , Ketua LPMK, Babinsa,Toga,Tomas dan perangkat kelurahan .Acara dibuka oleh Plt. Lurah Sukosari ( Karneli ) dan memberi sambutan mengenai masalah PBB Kel.sukosari agar dilunasi . sambutan kedua menjelaskan tentang Madiun Smart city dan usulan bagi warga untuk pelatihan tentang dana non fisik .
Berlanjut sambutan dari ketua LPMK membahas tentang lomba Go & Green
Admin_ardie80